Sablon kaos untuk bahan cotton combed ini merupakan salah satu teknik yang memang dapat dilakukan untuk mendesain berbagai macam kaos. Hal ini juga termasuk kaos cotton combed. Dimana jenis bahan ini memang sudah terbukti bagus dan awet. Mampu menyerap keringat dengan baik dan berpori – pori padat. Untuk permukaan pada kaos ini pun lembut dan cocok untuk mereka yang berkulit sensitif. Jenis bahan yang satu ini memang terbuat dari serat kapas murni dan merupakan salah satu kaos yang banyak digunakan sebagai produk kaos sablon. Selain itu, untuk jenis sablon yang satu ini pun cocok diaplikasikan pada kaos cotton combed.
Inilah 4 Jenis Sablon Yang Cocok Diaplikasikan Untuk Cotton Combed
Untuk jenis sablon ini pun memang dipergunakan untuk berbagai jenis bahan. Namun dalam memilih bahan sablon ini anda harus perhatikan dengan baik. Sebab tidak semua bahan ini memiliki kualitas yang bagus bukan. Bahkan ada juga beberapa kaos yang memang tidak cocok untuk digunakan sebagai bahan sablon. Bagi anda yang memang memiliki rencana untuk bikin pakaian sablon dalam waktu dekat. Namun bingung memilih apa saja jenis sablon yang cocok diaplikasikan untuk kaos cotton combed. Berikut ini ada beberapa jenis sablon yang cocok diaplikasikan untuk cotton combed diantaranya:
-
Discharge
Seperti yang kita tahu bukan, jenis sablon discharge ini memang sering disebut dengan sablon cabut warna. Dimana jenis sablon berbasis air yang satu ini memang cukup sering digunakan. Untuk penamaan sablon ini sesuai dengan pengaplikasian jenis sablon pada kaos bukan. Yakni dengan cara membakar dan mengganti warna dasar pada kaos. Untuk jenis sablon ini memang hampir sama dengan sablon superwhite. Untuk perbedaan dari kedua jenis sablon ini terletak pada penambahan discharge agent.
-
Pigmen
Seperti yang kita tahu bukan, untuk sablon pigmen ini memiliki karakter yang memang hampir sama dengan sablon superwhite bukan. Dimana pada sablon ini pun terdapat sedikit perbedaan bukan. Ketika menyentuh bagian hasil sablon ini akan terasa lebih kaku. Jika dibandingkan dengan hasil superwhite yang akan mengikuti tekstur kaos. Untuk pada sablon ini terdapat sisa endapan yang akan tetap menempel pada serat kain. Meskipun anda telah mencucinya berkali – kali.
-
Plastisol
Untuk jenis sablon yang berbasis minyak ini dengan hasil sablon yang memang tebal. Dimana unsur karet pada jenis sablon ini akan terasa. Untuk jenis sablon plastisol yang satu ini memiliki hasil sablon yang lebih tahan lama. Jika dibandingkan dengan jenis hasil sablon yang lainnya. Untuk jenis sablon yang satu ini juga menghasilkan gambar atau tulisan dengan ketajaman yang tinggi.
-
Superwhite
Untuk jenis sablon kaos yang satu ini memang cukup dapat diaplikasikan pada cotton combed. Sablon yang satu ini memang memiliki sifat berbasis air juga. Dengan begitu hasil proses penyablonan pun tidak akan terasa oleh permukaan kulit jika memang disentuh pada permukaan kaos. Hal ini dikarenakan minyak yang berbasis air ini pada superwhite ini akan menyerap serat kaos. Sehingga tidak hanya itu, keuntungan dari sablon superwhite ini adalah akan terasa ringan ketika di gunakan.
Nah, itulah jenis sablon yang memang cocok dan tepat digunakan untuk bahan katun combed. Dimana jenis bahan ini pun bagus dan berkualitas. Sudah pasti sablon yang mencetak desain pada kaos ini akan terlihat jelas dan tahan lama.